Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Cara Pertamina Wujudkan Kemandirian Energi di Indonesia

31 Desember 2015   13:04 Diperbarui: 31 Desember 2015   13:13 353 1
Indonesia harus memiliki keamanan energi karena ini adalah salah satu syarat utama untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi masa depan. Di sisi lain, isu kelangkaan BBM (Bahan Bakar Minyak) di Indonesia saat ini santer terdengar, dimana ini dipicu oleh sebuah kondisi dimana kita mengalami ketergantungan terhadap energi fosil sedangkan stok energi fosil yang ada di tanah Indonesia sendiri saat ini menipis bahkan diprediksi darurat energi di tahun 2020.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun