Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Semangat Kreativitas Tuntaskan Gejolak Ekonomi Akibat Pandemi Covid-19, Mahasiswa Kenalkan Program Budikdamber Berbasis Aquaponik

3 Agustus 2021   16:33 Diperbarui: 3 Agustus 2021   16:58 408 0
Gondoriyo, Kota Semarang (21/07/2021) -- Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tim II Universitas Diponegoro Tahun 2020/2021 memberikan pengenalan mengenai program Budikdamber berbasis Aquaponik. Terdapatnya Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) sehingga kegiatan masyarakat yang berada di wilayah desa menjadi terkendala karena akibat dari adanya Pandemi Covid-19 yang meningkat secara signifikan. Begitu pula dengan Kegiatan KKN TIM II UNDIP Tahun 2020/2021 yang dilaksanakan di Desa Gondoriyo mengalami kendala akibat adanya Pandemi Covid-19 yang memaksa semua kegiatan KKN sebagian besar harus dilaksanakan secara Daring / Online.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun