Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bahasa Pilihan

Pilihan Kata yang Berjubel untuk Bahasa yang Lebih Fleksibel

31 Oktober 2022   16:17 Diperbarui: 31 Oktober 2022   16:26 186 14
Hal yang saya kurang sukai sejak dulu dari bahasa Indonesia adalah karena begitu kaku terhadap bahasa lain, terkadang maksa membuat padanan kata dari bahasa asing dengan semena-mena hanya karena berdasar kesamaan di beberapa bagian, padahal beda makna.  Misalnya pada kata yang selalu terasa janggal, yaitu kata mengunduh sebagai kata ganti download.  Walaupun ada kemiripan karena prinsipnya mengambil sesuatu dari atas dengan menggunakan alat, tapi sesuatu yang di download kan bentuknya abstrak dan letaknya di cloud.   Beda dengan mengunduh buah dan mantu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun