Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature

Optimalisasi Lahan di Setiap Daerah, Cegah Masalah Kelaparan

6 Februari 2020   03:26 Diperbarui: 6 Februari 2020   03:21 51 0
Indonesia merupakan negara yang memiliki Sumber Daya alam (SDA) tidak hanya komponen biotik saja seperti hewan, tumbuhan dan mikroorganisme, tetapi juga komponen abiotik misalnya minyak bumi, gas alam, air dan tanah. Walaupun memiliki Sumber Daya Alam (SDA) yang cukup besar Indonesia masih  termasuk dalam negara berkembang. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun