Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mahasiswa Unpad Memproduksi Citrigel, Media Tanam Wangi dan Bernutrisi untuk Tanaman Hias dari Limbah Jeruk

8 Oktober 2023   07:04 Diperbarui: 8 Oktober 2023   07:28 200 0
Tanaman hias merupakan salah satu komoditas hortikultura yang bernilai ekonomis tinggi. Selain berfungsi sebagai bunga potong, ada beberapa tanaman hias yang difungsikan sebagai penghias ruangan. Pandemi COVID-19 kemarin menyebabkan adanya pembatasan aktivitas di luar rumah, sehingga banyak masyarakat beraktivitas di dalam ruangan dan salah satu hobi yang muncul adalah menanam tanaman hias indoor. Selain bernilai estetika, tanaman hias juga dapat berfungsi sebagai penghilang kebosanan dan pembersih udara. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun