Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Mengapa Banyak Kuda di Merauke?

6 September 2021   14:05 Diperbarui: 15 Mei 2022   19:39 862 12
Kuda bukanlah hewan endemik Papua, rusa juga demikian. Rusa dan kuda diintrodusir oleh Belanda ke Papua di awal abad ke-20.  Masuknya kuda ke Merauke seiring dengan pencetakan sawah di sekitar Kali Bian, beberapa kilo meter dari pantai Merauke yang berlumpur. Kuda diperlukan untuk mengangkut logistik dari pesisir ke pedalaman.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun