Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Artikel Utama

Melihat Herbal Unik Daun Tiga Jari di Pasar Jumat al-Kautsar

3 April 2015   21:26 Diperbarui: 17 Juni 2015   08:34 484 4

Seperti halnya mesjid raya di sejumlah kota di Indonesia, sebagian dari halaman mesjid agung al-Kautsar di kota Kendari setiap hari Jumat ramai dengan kehadiran Pedagang Kaki Lima (PKL). Jika sebelumnya PKL yang masuk hanya sebatas menjajakan jenis dagangan berkaitan dengan aktivitas peribadatan, seperti busana muslim, kopiah, tasbih, kitab suci al-Quran, hadits dan buku-buku ajaranIslam, termasuk berbagai jenis parfum. Kini, jenis dagangannya sudah beragam.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun