Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Dilema Siswa Miskin yang Masuk Sekolah Swasta

24 Agustus 2014   11:35 Diperbarui: 18 Juni 2015   02:43 625 2

Loh kenapa gak masuk Negeri, kan gratis?” Pertanyaan tersebut mungkin terlintas di benak kita. Banyak siswa yang menjawab pertanyaan tersebut dengan jawaban yang sama, “Nilai ijazahnya kecil”. Perlu kita ketahui sebelumnya untuk bisa masuk Sekolah Negeri setingkat SMP dan SMA prosedur seleksi masuk yang di terapkan Kemendikbud menggunakan nilai ijazah. Jika nilai ijazah tinggi tentu bisa dengan mudah masuk Sekolah Negeri. Tapi tidak bagi mereka yang memiliki nilai ijazah kecil. Mereka hanya bisa gigit jari dan terpaksa melanjutkan sekolah ke Swasta agar tetap bisa bersekolah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun