Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Masih Erat! Mahasiswa KKNT UNESA Merasakan Budaya Gotong Royong saat Menanggulangi Tanah Longsor

17 Juni 2023   14:13 Diperbarui: 17 Juni 2023   14:19 282 0
Gotong royong merupakan istilah berkerja bersama yang dilakukan tanpa pamrih untuk mencapai tujuan bersama. Gotong royong juga merupakan perwujudan nyata dari Pancasila sila ke tiga, Persatuan Indonesia. Budaya gotong royong yang sudah jarang terlihat di daerah perkotaan ternyata masih lestari di daerah pedesaan. Seperti halnya di Desa Bajulan, tepatnya Dukuh Curik, saat perbaikan dinding bangunan pasraman Pura Kerta Bhuwana Giri Wilis.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun