Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mahasiswa KKN Unikama Bantu Greenhouse Tamanharjo Tembus Pasar Digital

23 Agustus 2025   12:06 Diperbarui: 23 Agustus 2025   12:12 113 0
Desa Tamanharjo, Singosari – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama) berkolaborasi dengan salah satu program unggulan desa yang dikelola langsung oleh Badan Usaha Milik Desa (BUMDes), yaitu Greenhouse Melon di Desa Tamanharjo, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang. Program ini berfokus pada budidaya melon dengan metode hidroponik yang modern dan berorientasi pada pasar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun