Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mahasiswa KKN UMD UNEJ 138 Sukses Giatkan Gerakan Masyarakat Tanam dan Rawat Mangrove di Desa Agel

21 Agustus 2023   07:27 Diperbarui: 21 Agustus 2023   07:28 170 0
Situbondo, Kompas- Mahasiswa KKN UMD UNEJ Kelompok 138 Desa Agel mengusung kegiatan dengan tema Gemas Tawa “Gerakan Masyarakan Tanam dan Rawat Mangrove” sebagai bentuk upaya penanggulangan abrasi yang terjadi di kawasan pesisir pantai Desa Agel bagian timur. Mangrove atau pohon bakau sendiri merupakan jenis pepohonan yang memiliki akar banyak dan komples, sehingga dapat membentuk tembok alami untuk mencegah hantaman ombak langsung ke daratan atau bibir pantai.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun