Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

BPJS Kesehatan-OASE Kembali Gelar Pemeriksaan IVA di Komunitas Pasar

5 Desember 2016   16:36 Diperbarui: 5 Desember 2016   16:55 14 0
PADANG (01/12/2016): Dalam rangka menekan jumlahpenderita kanker serviks di Indonesia, BPJS Kesehatan kembali berkolaborasi dengan Organisasi Aksi Solidaritas Era (OASE) Kabinet Kerja melalui optimalisasi program deteksi dini kanker serviks. OASE Kabinet Kerja merupakan sebuah perkumpulan para pendamping menteri dan unsur eksekutif lain yang dipimpin oleh Ibu Negara Iriana Jokowi, yang memiliki serangkaian program untuk mendukung tercapainya Nawacita Presiden Jokowi. Salah satu program yang digalang adalah meningkatkan pelaksanaan pencegahan dan deteksi dini kanker pada perempuan di Indonesia mulai tahun 2015 - 2019.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun