Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kurma Pilihan

Kita dan Tantangan Merawat "Warisan" Ramadan

7 Juni 2019   15:48 Diperbarui: 7 Juni 2019   15:55 42 6
Dalam sebuah riwayat yang sering disampaikan para ustadz dalam tausiyahnya, dikisahkan bahwa Rasulullah Muhammad SAW pernah dicurhati oleh seorang laki-laki fasik--orang yang gemar melakukan perbuatan dosa. Laki-laki fasik itu menyampaikan kepada nabi bahwa dirinya ingin bertobat. Dia lalu bertanya tentang amalan apakah yang harus dilakukannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun