Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Mewaspadai Sapi-Sapi Piyungan

10 September 2015   14:01 Diperbarui: 10 September 2015   14:01 822 13
Sapi sebagai penghasil daging menjadi komoditi idola orang Indonesia. Harganya yang terus naik, membuat harga daging sapi menjadi soroton media mainstream. Terutama menjelang hari-hari besar, seperti Idul Fitri. Khusus pada Idul Adha, ketersediaan sapi potong hidup tentunya menjadi headline media. Mulai dari pedagang musiman pinggir jalan, sampai pedagang yang memakai jasa SPG untuk menjual sapinya, sapi tetap menjadi komoditas menggiurkan. Sampai-sampai para koruptor dan kartel sapi pun bermain kotor pada komoditi ini. Lonjakan harga terus menerus para kartel dan oknum ini buat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun