Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Mengubah Sampah Menjadi Rupiah

31 Juli 2023   15:00 Diperbarui: 31 Juli 2023   15:10 237 2
Pada tahun 2023, sebanyak tiga tim pengabdian kepada masyarakat (PkM) Universitas Islam Nusantara berhasil mendapatkan pendanaan dari Kemendikbudristek. Salah satu dari tiga tim PkM, yaitu tim yang diketuai Dr. Faiz Karim Fatkhullah, M.Hum. dengan anggota Dr. Hendi S. Muchtar, M.Pd., dan Farhan, M.Pd.I. Kegiatan PkM juga melibatkan anggota sebanyak dua orang mahasiswa dan empat mahasiswa penunjang lapangan dari Prodi Pendidikan Bahasa Arab. Keikutsertaan mahasiswa dalam kegiatan PkM sangat penting untuk memberikan pengalaman dan pembelajaran di luar kampus yang dilakukan oleh dosennya, terlebih dalam kurikulum merdeka belajar kampus merdeka atau MBKM saat ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun