Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Awal Mula Perkembangan Sejarah Sastra

22 Juni 2022   09:04 Diperbarui: 22 Juni 2022   09:18 1004 1
Sejarah sastra adalah sebuah ilmu bahasa dimana berisikan karya-karya sastra dari seluruh sastrawan Indonesia. Para sastrawan mengemukakan isi hatinya dengan cara menulis puisi, novel, dan sebagainya. Perkembangan sejarah sastra baru dimulai sejak periode angkatan Balai Pustaka di tahun 1920. Balai Pustaka lahir sebagai reaksi dari keresahan Pemerintah Hindia Belanda pada zaman itu, terhadap banyaknya koran-koran atau bacaan yang berkembang pada masyarakat luas. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun