Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Apa yang Harus Dievaluasi?

4 Juli 2018   12:34 Diperbarui: 4 Juli 2018   15:40 2559 0
Dalam proses belajar mengajar, evaluasi tak hanya perlu dilakukan untuk mengetahui hasil belajar. Evaluasi atau penilaian juga perlu dilakukan untuk menilai proses pengajaran yang telah dilakukan oleh guru. Evaluasi untuk mengetahui hasil belajar bisa digunakan untuk acuan mengetahui perkembangan atau kemajuan belajar siswa, untuk penilaian pengajaran tentu juga dapat digunakan untuk mengetahui kemajuan pengajaran serta mengetahui kekurangan dan kelemahan pengajaran yang dilakukan oleh guru. Dengan demikian guru dapat memperbaiki sistem mengajar yang dipakai olehnya sehingga kemampuan dan kualitas mengajar guru dapat menjadi semakin baik dan semakin baik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun