Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Bolehkah Wanita Menjadi Tulang Punggung Utama Keluarga?

16 Oktober 2021   21:16 Diperbarui: 16 Oktober 2021   21:19 92 0
Sebuah rumah tangga dimata Islam mempunyai nilai yang agung. Di dalam rumah tanggalah individu-individu Islam dibina sejak awal untuk menjadi generasi rabbani yang diharapkan akan siap menjadi generasi pejuang kebenaran atau menjadi khalifah di muka bumi ini. Pengertian rumah tangga disini adalah keluarga yang tinggal dalam satu rumah. Biasanya dalam sebuah rumah tangga, ada peran-peran yang diletakkan pada para anggotanya, seperti suami berperan sebagai kepala rumah tangga sedangkan istri berperan sebagai ibu rumah tangga. Suami berperan sebagai kepala rumah tangga karena memiliki porsi tugas yang lebih berat, yakni mencari nafkah untuk anggota keluarganya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun