Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

PKS Hancur Lebur?!

8 Juni 2013   10:35 Diperbarui: 24 Juni 2015   12:21 674 2
Seminggu ini, saya melihat puluhan spanduk tolak kenaikan BBM ala PKS bertebaran di Bumi Mataram Yogyakarta. Bila PKS konsisten untuk tetap menolak kenaikan harga BBM, maka sangat mungkin rakyat akan simpatik, dan sedikit melupakan kasus kuota impor sapi yang sudah mereda.

Namun bila PKS yang sudah buru-buru memasang spanduk tolak kenaikan harga BBM, kemudian hari mengekor koalisi untuk tetap menaikkan harga BBM, maka hancurlah PKS!

Emang enak hidup di dua kaki? Satu di koalisi, satu lagi di luar koalisi.

Sadarlah itu wahai Saudaraku, PKS! Apa sebenarnya yang Kalian cari, wahai PKS?!

* Tulisan singkat ini terinspirasi dari Polemik Sindo Radio siang ini.

Baca juga:

http://politik.kompasiana.com/2013/05/13/hahaha-padha-takut-ya-bila-pks-jawara-559773.html

http://politik.kompasiana.com/2013/05/24/keluar-dari-koalisi-aku-coblos-pks-562918.html

http://politik.kompasiana.com/2012/08/15/fenomena-pks-dalam-pilgub-dki-jakarta-486486.html

http://politik.kompasiana.com/2012/07/18/pasar-bursa-capres-cawapres-2014-478867.html

http://politik.kompasiana.com/2012/06/30/peradilan-opini-sebagai-solusi-474523.html

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun