Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Pangeran Kornel Vs Daendels

6 Desember 2011   02:09 Diperbarui: 25 Juni 2015   22:47 4884 0
Jika kita menelusuri jalan di ruas Cadas Pangeran, Kabupaten Sumedang, akan menemui sebuah monumen patung dua lelaki sedang bersalaman, uniknya, yang satu pakai tangan kanan, yang satu lagi pakai tangan kiri. Konon, yang menggunakan tangan kanan adalah Herman Willem Daendels, Gubernur Jendral Hindia Timur tahun 1808-1811, sementara yang menggunakan tangan kiri adalah Pangeran Kornel. Siapakah Pangeran Kornel, dan mengapa memakai tangan kiri?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun