Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Program Vaksinasi dan Edukasi Penanganan Awal Sesak Napas dan Penggunaan Aplikasi SIRANAP

27 Oktober 2021   13:52 Diperbarui: 27 Oktober 2021   14:10 224 3
UNS- Bermula pada akhir tahun 2019, dunia mengalami kegawatdaruratan kesehatan dengan menyebarnya Coronavirus Disease 2019 atau yang biasa disebut sebagai COVID-19. Kemampuan virus ini untuk melakukan penyebaran antarmanusia memungkinkan virus ini dengan cepat menyebar ke seluruh dunia dalam rentang waktu yang pendek. Kasus pertama COVID-19 di Indonesia ditemukan pada tanggal 2 Maret 2020 di kota Depok, Jawa Barat. Per 28 Agustus 2021, total kasus di Indonesia tercatat sebesar 4.066.404 dengan jumlah kumulatif sembuh sebesar 3.707.850, dan kasus kematian sebesar 131.372.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun