Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature Pilihan

Eksistensi Kelapa Sawit sebagai Komoditas Ekspor Terbesar di Indonesia

19 September 2022   08:25 Diperbarui: 19 September 2022   08:27 372 4

Kelapa sawit merupakan komoditas ekspor hasil perkebunan unggulan Indonesia. Tanaman ini memiliki nilai ekonomis yang tinggi dan menjadi penyumbang devisa terbesar bagi negara. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat ada sekitar 14 juta hektar lebih tanaman sawit yang tersebar di seluruh penjuru Indonesia dan mampu menghasilkan kurang lebih 38 juta ton minyak sawit mentah. Tentunya, dengan jumlah tersebut Indonesia dikenal di seluruh dunia sebagai pengekspor kelapa sawit terbesar di atas Malaysia dan negara lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun