Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN-Tematik 2021: Literasi sebagai Upaya Meningatkan Kualitas Masyarakat Indonesia

25 September 2021   01:26 Diperbarui: 25 September 2021   01:39 139 2
Pesatnya kemajuan ilmu pengetahun dan teknologi menuntut setiap siswa untuk memiliki kemampuan baca ataupun tulis yang lebih, hal ini bertujuan agar siswa memiliki wawasan yang luas dan dapat bersaing dengan perkembangan zaman. Kemampuan membaca dan menulis memiliki peran yang sangat penting dalam kesuksesan seseorang, karena proses informasi ataupun ilmu yang didapat tidak terlepas dari kegiatan membaca. Pada dasarnya membaca merupakan komunikasi ide atara pengarang dan pembaca, dimana pembaca berusaha untuk menginterpetasikan makna dan memahami ide pengarang (wijono. 1981).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun