Mohon tunggu...
Jessica Ariella
Jessica Ariella Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi Manajemen Pemasaran Pariwisata Universitas Pendidikan Indonesia yang sedang menempuh pendidikan semester 4.

Memiliki ketertarikan terhadap kepariwisataan Indonesia.

Selanjutnya

Tutup

Pulih Bersama

KTT G20 Bali dalam Kacamata Pariwisata Indonesia

19 November 2022   16:00 Diperbarui: 19 November 2022   16:29 410
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dosen Pengampu: Rijal Khaerani S.Si., M.Stat.

Manajemen Pemasaran Pariwisata

Indonesia sedang menjadi pusat perhatian karena menjadi tuan rumah KTT G20 yang dilaksanakan pada tanggal 15-16 November 2022 lalu.

KTT G20 adalah Konferensi Tingkat Tinggi Group of Twenty yang dilaksanakan di Bali, Indonesia. KTT G20 merupakan puncak dari seluruh rangkaian acara G20 selama satu tahun presidensi. Acara ini dihadiri oleh setiap kepala negara dari Uni Eropa dan 19 negara utama, termasuk Indonesia.

Lalu, bagaimana kondisi pariwisata Indonesia saat ini? Apakah KTT G20 merupakan salah satu ajang untuk memperkenalkan pariwisata Indonesia ke kancah internasional? Berikut merupakan kondisi Pariwisata Indonesia.

Meningkatnya Kunjungan Wisatawan ke Indonesia

Foto: dok. Shutterstock
Foto: dok. Shutterstock

Presidensi G20 merupakan kali pertama Indonesia untuk menjadi tuan rumah, ini merupakan momentum yang tepat untuk Indonesia agar dapat meningkatkan pendapatan industri pariwisata setelah pandemi datang.

Dilansir dari situs resmi Kemenparekraf, penyelenggaraan G20 diprediksi dapat meningkatkan wisatawan mancanegara (wisman) sebanyak 1,8 hingga 3,6 juta orang. Kedatangan wisman ke Indonesia dapat menambah devisa negara, karena kunjungan wisman di berbagai tempat wisata Indonesia khususnya area pelaksanaan KTT G20 Bali.

Angka kunjungan wisman pada bulan September mencapai 2,4 juta orang dari lima negara besar dengan wisatawan yang paling banyak berasal dari Australia, Singapura, Malaysia, India dan Inggris.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pulih Bersama Selengkapnya
Lihat Pulih Bersama Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun