Mohon tunggu...
Jantje Laimeheriwa
Jantje Laimeheriwa Mohon Tunggu... Wiraswasta - Jantje Laimeheriwa

Jadilah orang yang berempati

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Lek Onno Pusat Negeri Yawuru

13 Maret 2021   09:46 Diperbarui: 13 Maret 2021   10:13 399
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Dokumen Pribadi 

Lek Onno atau Pusat Negeri Yawuru yang kini Dusun Yawuru dalam status Dusun diantara 7 Dusun dibawah Desa Wonreli Di Pulau Kisar Kabupaten Maluku Barat Daya.

Negeri Yawuru atau Dusun Yawuru  menurut sejarah dari awalnya di huni oleh  Pokay Rokay moyang dari Negeri Purpura di Pulau Kisar.  Tetapi karena satu dan lain hal maka moyang orang Yawuru Letelay Samloy dan Medwukay Laimeheriwa dari Lek Yoto pergi  melakukan penyerangan dan berhasil membunuh serta mengusir yang menghuni Pusat Negeri Yawuru Lek Onno.

Akhirnya Moyang orang Yawuru berhasil menduduki wilayah yang di klaim sampai sekarang Lek Onno (Pusat Negeri Yawuru).

Cerita sejarah ini mau menjelaskan bahwa Negeri Yawuru atau Dusun Yawuru diperoleh bukan dengan pemberian cuma cuma tetapi di peroleh   dengan cara memenangkan  perang, dengan demikian maka wilayahnya menjadi milik orang Yawuru. 

Lek Onno atau Pusat Negeri Yawuru  dalam profilenya seperti sebuah bukit yang berdirih kokoh di Yawuru.

Lokasi dan bukit penyerangan serta wilayah  Yawuru sampai sekarang  masih tetap menjadi Pusat Negeri Yawuru  (jl)

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun