Mohon tunggu...
Eunike IS
Eunike IS Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pemerataan Pendidikan di Indonesia

17 Desember 2018   10:46 Diperbarui: 17 Desember 2018   10:47 60
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Masyrakat Indonesia masih sangat kurang menyadari akan pentingnya pendidikan. Hal tersebut terlihat jelas karena di Indonesia masih banyak orang tua yang tidak menyekolahkan anak mereka karena beberapa alasan. Salah satu yang menjadi alasan adalah keuangan. Karena kendala biaya seharusnya bukan menjadi penghalang bagi anak bangsa untuk menerima pendidikan yang layak dan sepantasnya.

Pendidikan merupakan hal yang penting untuk diri sendiri maupun bagi kemajuan bangsa Indonesia. Di UUD sendiri sebenarnya sudah tercantum aturan mengenai wajib belajar selama 9 tahun. Tetapi kenyataan masih sangat banyak anak-anak Indonesia tidak mengalami pendiddikan selama 9 tahun bahkan tidak mengalami pendidikan di sekolah sama sekali.

Pemerintah Indonesia sendiri juga sudah mencoba untuk mengatasi masalah pendidikan yang ada di Indonesia ini. Dengan memberikan dana bos dan gakin untuk anak-anak yang kurang mampu sehingga mendapatkan keringanan biaya. Tetapi hal tersebut banyak disalah artikan oleh bebrapa orang. Orang yang seharusnya tidak perlu mendapatkan bantuan dengan dana bos atau gakin tetapi mencari-cari cara agar bisa mendapatkan bantuan itu.
Dengan demikian seharusnya pemerintah harus lebih bekerja keras untuk memajukan mutu pendidikan Indonesia. 

Tidakhanya pemerintah saja yang berperan dalam kemajuan dan pemerataan pendidikan. Masyarakat juga harus semakin menumbuhkan keinginan untuk mengalami proses pendidikan. Jika ada kemauan pasti ada jalan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun