Mohon tunggu...
Iful Iful
Iful Iful Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Gatotkaca Menhadang Tentara di Lokasi TMMD Ke-101

5 April 2018   21:13 Diperbarui: 5 April 2018   21:56 518
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi Pribadi

Ada hal unik pada saat tamu undangan datang dalam pembukaan TMMD reguler ke 101 di desa Godo.(05/04)
Selain disambut dengan pagar betis anak2 sekolah se kecamatan Winong kemudian dikawal marching band SMK Al Falah selanjutnya diterima oleh kelompok Rebana Wa Muhayan dari MA Tarbiyatul Banin, tamu undangan dihadang oleh sosok Raden Gatotkaca.
Dalam cerita wayang Raden Gatotkaca digambarkan seorang kesatria pilih tanding yang identik dengan otot kawat tulang besi yang digodok di kawah Candradimuka.
Untuk menyambut tamu undangan yang datang di desa Godo dalam rangka pembukaan TMMD reguler ke 101, Kodim 0718/Pati menampilkan sosok Raden Gatotkaca untuk menyambut tamu dan sebagai cucuk lampah (penunjuk jalan) dalam istilah Jawa menuju tenda undangan.
Karena tamu undangan kebanyakan dari kalangan tentara maka Raden Gatotkaca lah yang cocok sebagai pengantar tamu undangan yang juga pernah digodok dikawah Candradimuka dalam lembaga pendidikan.
Sosok Raden Gatotkaca ini diperankan oleh M.Zikam Bayu Gumelar siswa kelas XII SMAN 1 Kayen yang merupakan putra dari salah satu perangkat desa Godo.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun