Mohon tunggu...
HIGOspot
HIGOspot Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Let's Make Your WiFi Smart | Everyone like free wifi

Let's Make Your WiFi Smart | WiFi Advertising Platform yang membantu pelaku usaha untuk mengenal pengunjung secara dekat layaknya teman, membantu advertiser untuk beriklan serta melakukan human-based marketing dengan data analitik. http://higo.id/higospot-social-wifi

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Biar Nggak Menyesal, 5 Hal yang Wajib Kamu Lakukan Saat Usia 20-an

20 Januari 2019   14:00 Diperbarui: 20 Januari 2019   14:20 155
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Biar Nggak Menyesal, 5 Hal yang Wajib Kamu Lakukan Saat Usia 20-an

Usia 20-an memang masa yang paling berpengaruh dalam hidup kamu. Di usia segini, kamu baru saja lulus kuliah, memiliki semangat yang besar, mimpi yang menggebu-gebu, juga stamina yang prima, jadi nggak jarang di usia 20-an kamu akan melakukan banyak hal. Tapi tahukah kamu, saat usia 20-an ada 5 hal yang wajib kamu lakukan agar saat menginjak usia 30-an kamu nggak merasa menyesal. 

1. Berusaha meraih apa yang menjadi tujuan hidup kamu

Berusaha meraih apa yang menjadi tujuan hidup kamu
Berusaha meraih apa yang menjadi tujuan hidup kamu
Meski pada kenyataannya banyak yang mejalani hidup dengan cara mengikuti flow yang telah ada, tapi kamu tetap harus memiliki tujuan hidup. Jika belum menemukannya, cobalah take your time dan pikirkan apa yang menjadi tujuan hidup kamu selama ini. Setiap orang punya tujuan hidup yang berbeda, jadi saat kamu sudah tahu apa tujuan hidup kamu, segeralah untuk mewujudkannya mulai sekarang dan jangan menundanya lagi.

2. Menjalin hubungan dengan banyak karakter yang berbeda

Menjalin hubungan dengan banyak karakter yang berbeda
Menjalin hubungan dengan banyak karakter yang berbeda
Hidup manusia itu nggak pernah lepas dari kehadiran orang lain. Setiap aktivitas akan selalu membawa kamu untuk berhubungan dengan banyak orang, untuk itu penting rasanya agar kamu bisa menjalin hubungan dengan banyak karakter yang berbeda. Kamu jadi punya banyak pengalaman saat menghadapi berbagai macam kepribadian orang lain. 

3. Terbuka dengan perubahan dan menyukai tantangan 

Terbuka dengan perubahan dan menyukai tantangan
Terbuka dengan perubahan dan menyukai tantangan
Diam di tempat hanya akan buat kamu nggak berkembang sehingga buat kamu hanya memiliki satu sudut pandang. Cobalah untuk terbuka dengan perubahan dan tertarik untuk mencoba tantangan. Kamu akan kaget bahwa di dunia ini banyak hal baru yang bisa kamu pelajari dan menjadi value yang berharga untuk dirimu.

4. Belajar untuk selalu percaya akan kemampuan diri sendiri

elajar untuk selalu percaya akan kemampuan diri sendiri
elajar untuk selalu percaya akan kemampuan diri sendiri
Kalau bukan kamu siapa lagi yang akan percaya dengan kemampuan yang kamu miliki. Meyakini dengan segenap jiwa bahwa kamu juga mampu mengambil kesempatan yang diberikan akan menjadi terapi yang paling ampuh untuk bisa menerima dan mencintai diri sendiri. Nggak mudah memang saat melakukannya, tapi kamu harus percaya bahwa tanggung jawab yang diberikan kepada kamu itu menandakan bahwa kamu memang mampu menjalaninya di mata orang lain, jadi kamu tinggal membuktikannya aja.

5. Jadikan sudut pandang positif sebagai landasan hidup kamu

Jadikan sudut pandang positif sebagai landasan hidup kamu
Jadikan sudut pandang positif sebagai landasan hidup kamu

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun