Mohon tunggu...
hermansyah spd
hermansyah spd Mohon Tunggu... Guru - guru UPT SDN 3 BULUKARTO PRINGSEWU

Guru kreatif yang ingin menjadikan anak didik abad 21

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Refleksi Diri Guru, dalam Pembelajaran

16 September 2022   07:00 Diperbarui: 16 September 2022   07:03 564
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Refleksi Guru dalam Pembelajaran

Menjadi Seorang Guru harus pandai mengelola segala aspek dalam kegiatan pembelajaran ,agar tujuan pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik.

Guru harus pandai Merancang Rencana Pembelajaran (RPP) yang akan di sampaikan ketika berada didepan kelas.

Apa saja yang harus dilakukan guru agar pembelajaran dapat tercapai dengan baik?

  • Pendidik harus melakukan Kegiatan dalam membuka pembelajaran , mengarahkan dan mempersiapkan  peserta didik untuk mengikuti pembelajaran dengan baik.sehingga peserta didik dapat  mengingat materi yang disampaikan
  • Pendidik harus kreatif memilih metode yang sesuai dengan karakter materi yang akan disampaikan.Contoh metode pembelajaran yang dituntut dalam abad 21 ini adalah metode PBL(Berbasis masalah) dan PJBL(Berbasis projek)
  • Pendidik harus menyiapkan media pembelajaran yang inovatif agar peserta didik dapat cepat merespon materi yang diajarkan,bisa dengan menayangkan video pembelajaran ataupun menampilkan teks gambar melalui  PTT (powerpoint)yang  sesuai materi, agar  mempermudah peserta didik menguasai kompetensi yang di ajarkan
  • Perlu diingat pendidik juga harus menyiapkan media konkrit yang sesuai dengan materi agar peserta didik dapat mengamati benda nyata yang sebenarnya.
  • Baik Metode PJBL ataupun PBL dapat dipadukan dengan metode  tanya jawab,diskusi dan pengerjaan projek  sehingga mendapat tanggapan yang sangat positif dari peserta didik
  • Peserta didik harus pandai menciptakan suasana kelas yang kondusif dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran
  • Peserta didik dapat memahami dan menangkap setiap materi pembelajaran yang saya berikan dengan baik.Sehingga Penilaian evaluasi yang diberikan mampu dikerjakan dengan baik oleh peserta didik.
  • Pengelolaan waktu dengan baik pasti akan  tercapainya langkah-langkah pembelajaran dan alokasi waktu yang telah ditetapkan
  • Dikegiatan penutup peserta didik mengerjakan soal baik mandiri dan berkelompok   Bersama peserta didik menyimpulkan apa yang telah dipelajari sudah meningkatkan kemampuan  pemahaman peserta didik

catatan:jika ada kekurangan dalam penulisan ini   silahkan ditanggapi dan diberikan tanggapan yang positif

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun