Mohon tunggu...
Hana Marita Sofianti
Hana Marita Sofianti Mohon Tunggu... Guru - Praktisi Pendidikan Anak Usia Dini, Guru , Blogger, Ghost Writer, Founder MSFQ

Praktisi Pendidikan Anak Usia Dini , Guru, Blogger, Ghost Writer, Founder MSFQ

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

"Caswara" , Bocil Beruntung yang Ditemukan oleh Dedi Mulyadi

4 Januari 2021   01:46 Diperbarui: 4 Januari 2021   03:24 1435
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto Tangkapan Layar Dedi Mulyadi Channel

Setiap kebaikan yang ditanam adalah berupa hal yang akan menuai kebaikan pula, entah dari siapa, kapan dan dari arah mana saja yang tidak disangka-sangka.

"Caswara" , Bocil Beruntung yang Ditemukan oleh Dedi Mulyadi

Selain namanya yang unik, juga kisahnya yang mengharukan membuat saya menuliskan hal ini, tentunya anak saya juga yang selalu bertanya nulis apa emak hari ini?

Sebagai melatih keluwesan jari-jemari yang agak kaku setelah 1 bulan full saya kurang aktif menulis lagi, juga permintaan anak saya.

Bukan apa, hanya saja sekitar bulan akhir tahun lalu (Cie! Padahal baru lewat 4 hari) disibukkan dengan tugas di Sekolah dan penilaian yang menanti di depan mata.

Harapan sih banyak di tahun ini, sebenarnya sudah genap 1 tahun saya menulis , menjadi baby kompasiana, baru tumbuh satu-dua gigi, atau entah baru belajar melangkahkan kaki.

"Lelengkah halu" begitu bahasa Sundanya, belajar berjalan tertatih-tatih kurang lebih seperti itu, bagi yang rindu tulisan saya silahkan unjuk gigi! Eh, Unjuk jari maksudnya. Hihihi

Seperti Encas yang mulai lelengkah halu dalam kegiatan di Pesantren. Belajar dari nol semuanya. Seperti saya. Ehem!

Kisah Caswara ini juga diberitakan dalam laman Kompas.com sebagai berikut :

" Bocah 10 Tahun Ditemukan Tinggal di Saung Semak Belukar Diselamatkan Dedi Mulyadi " (Kompas.com/Putra Prima Perdana/ Selasa , 10 November 2020 )

Iya betul, itu berita beberapa bulan yang lalu, tetapi terungkap dari hari ke hari dan dari minggu ke minggu kemudian, siapa itu Caswara.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun