Mohon tunggu...
Fradoling HertinaDama
Fradoling HertinaDama Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis

Mahasiswa universitas kanjuruhan malang, prodi bahasa dan sastra indonesia

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Analisis Novel "Fangirl" Karya Rainbow Rowell

26 Januari 2021   22:08 Diperbarui: 26 Januari 2021   22:14 5213
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Novel yang berjudul "Fangirl" ini merupakan karya "Rainbow Rowell" di mana novel ini di Cetakan Pertama pada November 2014 dengan jumlah Halaman 456.

Novel ini bercerita tentang 2 saudari kembar  Cath dan Wren mereka adalah penggemar Simon Snow. Cath adalah saudara kembar dan pemalu yang identik dari saudara perempuannya. Cath adalah penulis berbakat, dan hobinya menulis fiksi penggemar. Di keluarganya, Cath dekat dengan ayah dan saudara perempuannya. novel berseri tentang dunia penyihir, Simon Snow memiliki pengemar di seluru dunia, Namun, Cath bukan sekadar fan. Baginya  Simon Snow adalah hidupnya!

Sejak memasuki  perkuliah, Wren memutuskan untuk berpisah dengan Cath, Wren tidak mau sekamar dengan Cath di asrama, dia juga memilih jurusan yang berbeda dengan Cath. Dan yang lebih parah, Wren memutuskan untuk meninggalkan dunia Simon Snow. Wren tidak ingin lagi menulis fanfiksi Simon Snow bersama Cath, ia sudah tidak peduli lagi dengan tokoh cerita yang dulu sangat digemarinya.

Dari sini Cath memulai hidup sebagai mahasiswa dengan perasaan enggan. Ia mempunyai teman kamar baru yaitu Reagan, dan Reagan sering membawa teman cowonya itu ke kamar yang bernama levi. Pada awalnya kehadiran Levi sering membuat Cath risih dan tidak betah di kamar. Namun, lama-kelamaan Cath terbiasa pada kehadiran Levi. Di kelas, Cath juga sering mengerjakan tugas menulis bersama Nick.

Begitu dengan kehidupan Cath di kampus. Apa awalnya Cath tidak mudah bergaul dengan teman-teman yang lain dan Cath tidak pernah ke kantin untuk membeli makan ia selalu memakan makanan yang ia bawah sendiri. Sampai suatu Ketika Reagan memaksannya untuk ke kantin dan bergabung Bersama yang lain.

Meskipun Cath telah di tinggalkan Wren tetapi Cath masih sering menulis fanfiksi simon snow, merupakan Tokoh utama dari novel berseri karya Gema T. Leslie yang amat dikaguminya. Hingga suatu saat Profesor Piper mengatakan jika fanfiksi itu plagiat dan meminta Cath menulis cerita karangannya sendiri. Dan di situlah Cath mulai mempertanyakan pilihan kuliahnya itu, apalagi Cath juga sangat khawatir dengan kondisi ayahnya yang ia tinggal sendirian.

Meskipun telah berteman dan menikmati kelas menulisnya, Cath tetap sengsara. Reagan dan Levi tidak lagi membantunya. Setelah Cath menjadi lebih dekat dengan Levi, dia mengungkapkan bahwa dia tertarik secara romantis padanya. Sedangkan sebelum merka selesai kuliah ayah Cath mengalami episode bipolar, dan dilakukan tanpa sengaja Cath terpaksa  membatalkan ujian dan tugas akhir untuk mengurus ayahnya.

Cath hampir menyerah pada studinya, Wren, dan teman-temannya. Namun Cath memutuskan untuk melanjutkan dan belajar bagaimana mengatasi masalahnya. Cath dan saudara perempuannya bersatu kembali di rumah sakit setelah Gelatik keracunan alkohol. Cath bertemu ibunya di sana, yang telah meninggalkan mereka bertahun-tahun sebelumnya. Saat tahun ajaran berakhir, Cath menyelesaikan novelnya, dan berjuang untuk menulis cerita pendek asli untuk kelasnya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun