Mohon tunggu...
Fiska Nadhila
Fiska Nadhila Mohon Tunggu... Editor - Fiska Irsina Nadhila

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Cegah Karies, KKN Undip Sikat Gigi Bareng Murid TK Tunas Bhakti 1 Desa Sendangmulyo

14 Agustus 2019   18:34 Diperbarui: 14 Agustus 2019   18:44 14
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Desa Sendangmulyo, Kecamatan Sarang, Kabupaten Rembang (25/07) - Ada suasana berbeda di TK Tunas Bhakti 1 Desa Sendangmulyo. Kegiatan ini dilakukan untuk memberikan edukasi dan meningkatkan kesadaran sejak dini kepada anak TK dalam menjaga kebersihan gigi sekaligus bentuk untuk mencegah karies atau penyakit infeksi yang merusak struktur gigi. 

Karies menyebabkan gigi berlubang. Berbekal sikat gigi, pasta gigi dan segelas air sekitar 35 anak dari kelas besar dan kelas kecil mengikuti kegiatan tersebut. Sebelum menyikat gigi anak-anak mendapatkan arahan dan edukasi dari Mahasiswa Tim II KKN UNDIP. Kegiatan ini diikuti dengan antusias oleh semua anak terutama saat melakukan sikat gigi bersama. 

Kegiatan ini dimulai pada pukul 08.00 WIB -- 09.00 WIB. Kegiatan dibuka dengan ice breaking agar anak-anak semangat kemudian acara ditutup dengan minum susu bersama anak-anak. Diharapkan dengan adanya kegiaan ini anak-anak dapat mempraktekkan cara menyikat gigi dengan benar dan dapat menjaga kesehatan gigi dan mulut.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun