Mohon tunggu...
Fera Rahmawati
Fera Rahmawati Mohon Tunggu... Lainnya - @fiera_fara

UIN Walisongo Semarang

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Literasi di Era Distrusi dan Post-Truth

26 Desember 2020   06:12 Diperbarui: 26 Desember 2020   06:33 81
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Di era digital ini,arus informasi begitu pesat melalui berbagai media sosial memenuhi ruang publik. Sebagian informasi mungkin kebenarannya dapat dipertanggungjawabkan karena mempunyai bukti-bukti yang valid.  Namun sayangnya, banyak pula pemberitahuan yang sampai ke masyarakat yang disajikan dengan ketergesaan sehingga mengabaikan  data informasi yang akurat.

Berita atau informasi semacam ini bisa disebut dengan " pasca kebenaran" atau post-truth. Post-truth umumnya digunakan untuk mempengaruhi opini publik dan informasi hoax  yang semakin marak seiring berkembangnya media.
Ironisnya kebanyakan masyarakat yang tergolong kaum terpelajar sekalipun masih menelan mentah" berita yang belum akurat. Post truth dikalangan pelajar juga banyak menimbulkan perkelahian yang berujung tindakan kriminalitas.


Meningkatkan budaya literasi media sebagai salah satu upaya untuk mencegah dari ancaman di balik era pos truh menjadi salah satu senjata utama. Literasi media dapat di pahami sebagai kemampuan untuk mendapatkan, melakukan analisis, evaluasi dan menciptakan media sehinga anak anak maupun orang dewasa dapat memahami pesan yang kompleks.

Dengann cara mengerti dan memahami informasi yang didapat mulai dari sumber, isi, penanggung jawab dan mengetahui secara tepat hal-hal yang dilarang dalam dunia kepenulisan kita bisa lebih memilih dan memilah informasi yang salah dan benar, serta belum terbukti kebenaranya.  

Di sisi lain dengan meningkatkan budaya literasi dapat memperluas cakrawala pengetahuan kita sehingga kita dapat menalaah isu dengan berbagai sudut pandang disertai referensi yang mempuni untuk di berikan kepada khalayak publik.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun