Mohon tunggu...
Fefen kurniawan
Fefen kurniawan Mohon Tunggu... Akuntan - Mahasiswa D3 Akuntansi Universitas Pamulang

D3 Akuntansi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pandemi Covid-19 Berdampak Cukup Besar bagi Sektor Pariwisata di Lampung

19 Januari 2021   09:29 Diperbarui: 19 Januari 2021   10:01 72
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pandemi covid-19 berpengaruh besar terhadap sektor pariwisata, tak terkecuali di pesisir barat (Lampung). Dampak yang terlihat jelas sekali yaitu dengan menurunnya tingkat kunjungan para wisatawan mancanegara yang berkunjung ke pesisir barat (Lampung).

Biasanya diakhiri bulan Maret sampai dengan Oktober banyak sekali para wisatawan mancanegara yang berkunjung ke kabupaten ini Untuk berlibur di pantai Labuhan jukung (Lampung). Namun semenjak adanya covid-19 kedatangan wisatawan mancanegara pun makin hari makin menurun. Jelas ini sangat mempengaruhi perekonomian di kabupaten tersebut.

Apalagi semenjak diberlakukannya Psbb (Pembatasan sosial berskala besar) banyak tempat wisata di kabupaten tersebut yang ditutup oleh pemerintah setempat. Tentu ini tidak  kita harapkan terjadi,  karna jelas sekali akan berpengaruh pada tingkat pendapatan di masyarakat. 

Padahal dalam satu dekade ini, sektor perjalanan dan pariwisata selalu mencetak lapangan pekerjaan baru tiap tahunnya. jumlahnya berkisar 5-9,3juta pekerja  per tahunnya. 

Selain kehilangan mata pencaharian, sektor pariwisata dan perjalanan global mengalami penurunan produk domestik bruto. Jumlahnya mencapai US 5.543 milyar atau Rp 80.928 triliun(dengan kurs Rp 14.600/US), dalam skenario terburuk. 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun