Mohon tunggu...
Dian nitapassa
Dian nitapassa Mohon Tunggu... -

Mahasiswa S1 Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Jawa Timur. Pengurus Komisi 4 bugeting di Majelis permusyawaratan mahasiswa.

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Relationship Between Health, Economy and Wast

12 November 2018   20:06 Diperbarui: 12 November 2018   20:37 197
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Lingkungan adalah tempat bertinggalnya makhluk hidup, termasuk juga manusai. Manusia banyak yang menginginkan tempat tinggal dan lingkungan yang bersih. Kesehatan lingkungan adalah ilmu yang mempelajari tentang hubungan antara manusia dengan lingkungannya yang sehat. Lingkungan yang sehat merupakan lingkungan yang bersih dan masyarakatnya terhindar dari sebuah penyakit yang ada di lingkungan tersebut. Tujuan dari adanya kesehatan lingkungan adalah untuk memperbaiki pola hidup sehat dan bersih serta meningkatkan derajat kesehatan masyarakat setinggi-tingginya, agar masyarakat dapat hidup secara produktif.

Sampah adalah barang yang dianggap sudah tidak dipakai atau sisa-sisa barang yang terdapat pada kegiatan manusia dalam kehidupan sehari-hari. Sampah dapat di bedakan menjadi dua yaitu sampah organik dan sampah non organik. Sampah organik bisa disebut juga sebagai sampah basah dan sampah non organik juga dapat disebut sebagai sampah kering.

Beberapa jenis sampah antara lain sebagai berikut :

1. Sampah Organik

Sampah organik atau sampah basah adalah jenis sampah yang yang mudah busuk dan hancur secara alam. Contonya seperti, sayuran, daging, ikan, dan nasi.

2. Sampah Non Organik

Sampah non organik atau sampah kering adalah jenis sampah yang terbentuk dari senyawa non organik. Contohnya sepeeti, gelas, plastik, dan kaleng.

Sumber-sumber sampah :

1. Sampah rumah tangga

Sampah rumah tangga ini biasanya berapa sisa-sisa pengolahan makana, perlengkapan rumah tangga bekas, gelas dan lain sebagainya.

2. Pertanian dan perkebunan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun