Mohon tunggu...
Pendidikan

Tragedi Terlukanya Kemanusiaan

14 Mei 2019   20:11 Diperbarui: 14 Mei 2019   20:20 102
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Untuk menekan aksi trafficking ini, negara berkewajiban melakukan beberapa hal, yaitu mereduksi kemiskinan dan keterbelakangan pendidikan rakyat serta menegakan keadilan melalui pemberlakuan hukum tanpa diskriminasi. Selain itu, perlu diadakan suatu gerakan reformasi yang pada prinsipnya adalah untuk mengembalikan kepada dasar nilai sebagaimana yang dicita-citakan oleh bangsa Indonesia. Dengan kata lain reformasi harus dilakukan kearah peningkatan harkat dan martabat rakyat Indonesia sebagai manusia. 

Hal ini untuk mencegah melebarnya kasus human trafficking ataupun segala macam bentuk eksploitasi terhadap manusia. Tentunya, usaha pemberatasan kasus ini tidak akan berhasil apabila hanya dilakukan oleh aparat pemerintah, diperlukan juga kesadaran dari masyarakat Indonesia untuk dapat menghentikan kasus perdagangan manusia di Indonesia dengan menghargai hak asasi yang dimiliki oleh masing-masing individu serta menjunjung tinggi harkat martabat manusia.

Sebagai generasi milenial penerus bangsa, kita harus bisa mengatasi krisis kemanusiaan yang terjadi dimulai dari hal-hal kecil yaitu, memperdalam ilmu di bidang pendidikan kewarganegaraan dan menghargai keberadaan manusia di sekitar kita.

PENUTUP

Terjadinya kasus human trafficking di Indonesia menunjukkan bahwa Indonesia masih mengalami krisis kemanusiaan yang perlu diperbaikki lagi. Kesimpulannya, diperlukan ketegasan hukum dan kontrol dari pemerintah serta masyarakat Indonesia perlu lebih menghargai harkat martabat manusia lain.

Demikian makalah ini penulis susun, mohon maaf apabila terdapat kesalahan kata atau pendapat yang kurang sesuai di hati.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun