Mohon tunggu...
Budi idris
Budi idris Mohon Tunggu... Guru - Guru, Penulis Buku, Blogger inspiratif

Dengan tulisan mari berkarya dan berprestasi

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pendidikan Indonesia Sebaiknya Fokus Memperbaiki Moral Anak Bangsa

20 Januari 2021   01:10 Diperbarui: 20 Januari 2021   01:16 186
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar: kompas.com

Sebaiknya orang tua jauh lebih peduli lagi kepada anak-anaknya karena anak adalah amanah dari sang pencipta menyia-nyiakan amanah adalah dosa besar.

Orang tua harus memiliki waktu dalam berkomunikasi dengan anak-anaknya, kesibukan mencari nafkah tidak boleh dijadikan pembenaran orang tua tidak peduli kepada anak-anaknya. Dengan pedulinya orang tua terhadap anak-anaknya ini akan membuat anak merasa diperhatikan dan tidak akan melakukan tindakan-tindakan yang diluar batas kewajaran atau perbuatan yang menyalahi moral.

3. Berikan Anak Kebebasan yang Bertanggung Jawab

Sebagai orang tua kita tidak bisa menjaga anak sepanjang hari. Karena anak juga memiliki kehidupannya sendiri begitu juga kita mencari rezeki untuk menafkahi anak dan isteri. 

Memberikan kebebasan bisa menjadi pilihan tetapi kebebasan yang bertanggung jawab seorang anak kita berikan kebebasan tetapi dengan batasan-batasan. Misalnya sudah berada dirumah jam 5 sore jika bermain dengan teman-temannya. Atau mematikan ponsel jika sudah jam 9 malam. Dan wajib makan malam bersama setiap anggota keluarga.

Jika hal ini dilakukan dengan terus menerus seorang anak akan merasa memiliki tanggung jawab terhadap dirinya sendiri bahkan tanggung jawab terhadap kepercayaan yang diberikan orang tua kepadanya.

***

Membenahi moral anak bangsa memang suatu hal yang sangat menyulitkan ditambah lagi saat ini bangsa kita di uji dengan musibah pendemi covid 19. Segalanya menjadi sangat memprihatinkan. Penurunan nilai-nilai moral ditengah masyarakat menjadi suatu pemandangan yang belakangan semakin sering kita lihat. Untuk memperbaiki moral bangsa tidak bisa hanya berpangku tangan saja kepada pemerintah tetapi kolaborasi antara orang tua dan pemerintah dan seluruh komponen bangsa bisa menjadi pilihan yang tepat mengatasi persoalan moral bangsa ini.

Demikian tulisan ini, mudah-mudahan moral bangsa kedepannya semakin baik. Amin

salam hangat,

Budi Idris S.Pd

Guru Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun