Mohon tunggu...
Berita Jakarta
Berita Jakarta Mohon Tunggu... Jurnalis - Media Pemerintahan

Website Berita Resmi Pemprov DKI Jakarta Jl. Merdeka Selatan 8-9 Blok F Lt. 2 Jakarta Indonesia Telp. +62 21 3822988, 3822488; Fax. +62 21 3822788, 3822846; Email : redaksi[at]beritajakarta.com

Selanjutnya

Tutup

Otomotif

Transjakarta Buka Rute Kota Tua Eksplorer

30 Januari 2019   11:46 Diperbarui: 30 Januari 2019   11:56 6
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
(Foto : / Beritajakarta.id)

PT Transjakarta kembali membuka rute baru yang diberi nama Kota Tua Eksplorer. Dengan rute tersebut, warga DKI Jakarta dapat berkeliling ke sejumlah tempat wisata sejarah di Ibukota.

Direktur Operasional PT Transjakarta Daud Joseph mengatakan, rute baru koridor 12E ini multi layanan yang mengantar jemput penumpang ke lokasi wisata kuliner Kota Intan, wisata belanja Mangga Dua, Kota Tua, Ancol, Museum Bahari dan Pasar Ikan.

"Layanan ini sudah berjalan sejak Senin (28/1) kemarin. Tahap awal kami sediakan tiga bus tipe low entrydengan kapasitas 50 orang," ujarnya, Selasa (29/1).

Daud menyebutkan, rute tersebut beroperasi setiap hari mulai pukul 05.00-22.00 dengan tarif Rp 3.500. Jumlah armada yang beroperasi bisa saja ditambah sesuai animo masyarakat.

"Kami harap dibukanya rute baru ini akan memudahkan akses warga yang hendak menuju kawasan sejarah Jakarta," tandasnya.

Berikut halte-halte yang akan dilintasi Transjakarta rute baru koridor 12 E ini:

1. BNI 46

2. Stasiun Jakarta Kota Baru

3. Pangeran Jayakarta 2

4. Gang Abdul Hamid

5. Pasar Pagi Mangga Dua

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun