Mohon tunggu...
Bayu Andrean
Bayu Andrean Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar

Olahraga

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Steak Tempe Makanan Inovatif dan Fungsional

8 Maret 2023   07:33 Diperbarui: 8 Maret 2023   07:41 1198
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foodie. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

  Menurut Badan POM, makanan fungsional adalah makanan yang secara alami maupun telah melalui proses, mengandung satu atau lebih banyak manfaat bagi kesehatan. Banyak sekali ragam makanan fungsional, salah satunya adalah tempe yang akan kita bahas pada artikel kali ini. Siapa sih yang tak kenal dengan tempe? Makanan ini banyak digemari masyarakat dari berbagai kalangan. Tempe yang biasa di olah menjadi banyak varian seperti keripik tempe, tempe mendoan, tempe bacem, dll.

   Namun, pada artikel ini varian tempe di olah berbeda menjadi steak tempe. Berawal dari warung makanan yang berada di Madiun Jawa Timur, yang membuat inovasi makanan berbahan tempe, sampai sekarang menjadi makanan yang banyak digemari oleh masyarakat. Selain sehat, tempe juga bisa membuat perut kenyang lohh.

   Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, tempe termasuk ke dalam kategori makanan fungsional yang di mana memiliki banyak manfaat. Ini dia manfaat yang bisa didapat ketika mengonsumsi tempe:
1.Melancarkan pencernaan.
2.Mempersehat tubuh.
3.Mencegah anemia.
4.Mengurangi berat badan.
5.Mebuat tubuh ideal.

   Kandungan gizi di dalam tempe baik untuk kesehatan tubuh manusia, dibandingkan dengan kedelai dan produk turunan lainnya. Kandungan tersebut diantaranya adalah VitaminB2,VitaminB12, dan kandungan niasin sebesar 1,13/100gram berat tempe yang dimakan. Maka dari itu, mengonsumsi tempe merupakan hal yang baik untuk kesehatan.

   Nah, itu dia manfaat dan kandungan yang ada pada steak tempe. Semoga dengan adanya artikel ini, tempe bisa menjadi makanan yang banyak di gemari dan tidak tertinggal zaman. Kita juga bisa membuatnya sendiri karna sangat mudah untuk diolah, dan bahan yang dibutuhkan sangat murah juga gampang untuk di dapat.

  Menurut saya makanan fungsional seperti tempe harus terus dikembangkan dan diinovasikan oleh masyarakat,contohnya seperti Steak Tempe ini.
Makanan yang dianggap kuno dan tradisional oleh masyarakat ternyata memiliki banyak manfaat yang terkandung,mungkin kerena tampilan dan rasanya yang kurang menarik anak-anak muda zaman sekarang kurang menyukainya.

  Harus ada peranan pemerintah untuk meningkatkn kuantitas makanan fungsional di pasaran untuk bisa disandingkan oleh makanan cepat saji yang beredar. Dan faktor yang terpenting adalah kesadaran masyarakat untuk bisa mengalihkan adiksi dari makanan cepat saji ke makanan yang lebih sehat lagi.

Nama:Bayu Andrean

Kelas:12 ips 3

Guru mapel:Deden Hidayatullah

Mapel:Bahasa Indonesia

Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun