Mohon tunggu...
Ba Nana
Ba Nana Mohon Tunggu... Mahasiswa - pengasuh di panti asuhan

memiliki hobi bermain gitar dan membaca buku

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Kurangnya Pemahaman Siswa dan Siswi dalam Menangkap Pelajaran

3 Desember 2022   17:10 Diperbarui: 3 Desember 2022   17:21 63
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Penyebab hal tersebut bisa jadi disebabkan karena guru kurang menarik dalam menyampaikan ilmunya.

Selain itu juga mungkin ada beberapa yang tidak peduli dengan siswanya sehingga memengang prinsip

“ yang penting saya sudah masuk kelas dan mengajar”.hal tersebutlah yang harus dihindari,bukankah kita menjadi guru untuk membantu mencerdaskan kehidupan bangsa.

Lalu apakah ada solusinya?

Tentu saja ada,dengan mengubah pola pikir para pengajar.

Tidak melulu hanya menjelaskan materi akan tetapi diselingi dengan kegiatan lain.

Tidak terlalu galak pada murid, apabila murid salah hendaknya ditegur dengan cara baik-baik,karena jika murid dengan mudah dimarahi itu akan membuat murid tertekan sehingga materi yang disampikan sulit dipahami.

Dan menggunakan cara mengajar yang menyenangkan,dan tidak membosankan.

Sehingga para siswa dan siswi tidak merasa seperti dipenjara ketika sedang berada didalam kelas.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun