Mohon tunggu...
Ayu Shella
Ayu Shella Mohon Tunggu... Penulis - Udah sembuh belum, Yu? Belum, gilaku makin menjadi.

saleum dari Aceh! Karya sastra dan segala yang berhubungan dengannya. Bahasa dan segala aspeknya. Adat budaya dan segala kerumitannya. Tiga hal ini merupakan kegiatan yang paling saya sukai.

Selanjutnya

Tutup

Hobby

Kenapa Harus Memilih Bila Bisa Dapat Keduanya?

11 November 2021   20:13 Diperbarui: 11 November 2021   20:39 73
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hobi. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Gambar di atas sangat viral ketika saya kuliah sekitar tahun 2017. Banyak dari pemuda dan pemudi saat itu berlomba-lomba untuk mempostkan gambar tersebut di akun media sosial mereka. Tidak terkecuali dengan saya. Hehe.

Bunyi percakan di atas hanya salah satu saja. Pada saat itu bukan hanya satu bunyi percakapan karena dengan satu gambar para pemuda dan pemudi seakan berlomba untuk mengedit percakan sehingga bisa seunik dan semenarik mungkin. semua tergantung pada keinginan si pembuat.

Meme ini umumnya digunakan untuk mengindir seseorang. Bahkan, mungkin ada yang menjadikan meme ini sebagai kode untuk calon pasangannya. Kegunaan dihasilkan dari maksud si pembuat dan si yang memposting meme tersebut.

Meme ini juga bisa dikatakan sebagai teks anekdot. Teks anekdot yaitu teks sindiran dengan menggunakan humor didalamnya tetapi tidak lepas dari amanat yang tersembunyi. Teks ini akan membuat pembaca tertawa sekaligus berpikir tentang hal yang sedang dibahas.

Dengan menggunakan humor akan lebih menarik pembaca untuk membacanya. Masyarakat sekarang memang lebih mengutamakan hiburan dari pada pesan atau amanat. Namun, jika keduanya bisa digabung kenapa engak. Hiburan dan amanat dapat kita temukan dalam meme yang bersifat teks anekdot.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun