Mohon tunggu...
Cahyaning Galuh
Cahyaning Galuh Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Diponegoro

Menulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Usaha Sukses Melalui Penerapan Strategi Digital Marketing UMKM, Pelaku Usaha Pondok Kelapa Gembira!

11 Agustus 2022   18:35 Diperbarui: 11 Agustus 2022   18:42 163
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jakarta - Bisnis UMKM menjadi perbincangan hangat bagi sebagian besar masyarakat terutama semenjak dimulainya pandemi COVID-19 di Indonesia. Ide yang unik dan menarik pun semakin kian bermunculan sebagai strategi differensiasi bagi seluruh pelaku usaha di Indonesia.

Dimulai dari bisnis kaos, dress, celana, hingga penjualan album group korea dan PC (Photo Card) yang bisa dibandrol dengan harga tinggi kini semakin merambah ke seluruh bagian di Indonesia.

Salah satu platform yang banyak digunakan oleh pelaku usaha UMKM adalah E-commerce seperti Shopee, Tokopedia, Lazada, dan lain sebagainya.

Program monodisiplin yang bertemakan "Pelatihan Strategi Digital Marketing pada E-commerce" dibawakan oleh Cahyaning Galuh kepada sekumpulan pelaku usaha di Pondok Kelapa pada Sabtu (16/8).


Pelatihan dimulai dengan pemberian materi pokok terkait dasar digital marketing hingga strategi top yang dapat digunakan seperti penamaan pada setiap postingan produk di E-commerce, hingga design yang bisa digunakan agar produk terlihat lebih menarik.


Di dalam acara tersebut, Cahyaning juga memanfaatkan platform Youtube untuk memberikan contoh dalam bentuk video agar lebih mudah diikuti.

Tak hanya pada acara pelatihan hari itu saja, Cahyaning juga membuka kesempatan bagi para Ibu-ibu yang hadir pada acara DASHAT (Dapur Sehat) untuk bertanya terkait materi yang sama.

dokpri
dokpri


Seminggu setelah acara pelatihan dilaksanakan, para pelaku usaha yang hadir di acara pelatihan mengaku gembira dan memberikan testimoni bahwa dengan menerapkan strategi yang diberikan, toko yang dimiliki pada E-commerce (terutama Shopee) terlihat lebih rapi dan lebih banyak dikunjungi oleh users E-commerce tersebut.

Penulis : Cahyaning Galuh - FEB UNDIP
Lokasi : Kel. Pondok Kelapa, Kec. Duren Sawit, Jakarta Timur

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun