Mohon tunggu...
Ashfiatin Nada
Ashfiatin Nada Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Kesehatan Masyrakat

Mahasiswa Prodi S1 Kesehatan Masyarakat 2020 UNUSA

Selanjutnya

Tutup

Bahasa

Acuan Bahasa Pemersatu Bangsa, Bahasa Indonesia

24 November 2020   11:09 Diperbarui: 24 November 2020   12:05 82
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bahasa. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Jcstudio

Apa sih Bahasa Indonesia itu?

Bahasa adalah alat untuk berkomunukasi, mengapresiasi dan memberitahu informasi. Indonesia adalah negara dengan aneka ragam budaya dan bahasa. dari sabang sampai merauke pasti memiliki budaya yang berbebeda, terutama bahasa. Indonesia mempunyai 718 bahasa yang terindentifikasi. Mulai dari bahasa banjar (Kalimantan), batak (Sumatra), sunda (Jawa Barat), jawa sampai madura. 

Nah, Bahasa Indonesia adalah bahasa resmi Bangsa Indonesia sebagai pemersatu bangsa yang berdasarkan sumpah pemuda, yang mana bertepat pada tanggal 28 Oktober 1928. 

Kalian tau gak nih, apa fungsi dari bahasa?

Selain sebagai alat komunikasi, bahasa juga dapat membawa informasi yang aktual loh, dan juga dapat sebagai ekspesi terhadap relasi sosial dan sikap pribadi. Nah selain itu, bahasa juga berfungsi sebagai alat pemersatu dan pehubungan masyarakat antar budaya, antar suku dan antar ras atau daerah. selain budaya yang beraneka ragam, bahasa juga terdapat ragamnya loh, salah satunya ragam cara berkomunikasi. Ragam ini dibagi menjadi 2 bagian, yaitu ragam lisan dan ragam tulis. 

Nah, Ragam bahasa resmi juga ada ciri ciri nya loh, dintaranya menggunakan ejaan yang disempurnakan (EYD), menggunakan kata baku, menggunakan imbuhan secara lengkap dan menggunakan kata ganti yang resmi.

Nah, setelah mengetahui dan memahami pengertian, fungsi dan ragam bahasa Indonesia, kita sebagai warga negara Indonesia sudah sepatutnya menerapkan dan mengaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari. baik dalam keluarga, teman maupun sekolah. karena jika kita dapat menerapkan dan mengaplikasikan bahasa Indonesia dalam kehidupan sehari-hari dengan baik, maka akan berdampak positif bagi kesatuan persatuan bangsa Indonesia. Selain itu, kita sebagai warga negara harus menjaga dan melestarikan bahasa dan budaya yang beraneka ragam.

Semoga bermanfaat yaa.   

Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun