Mohon tunggu...
Arif Hifzul
Arif Hifzul Mohon Tunggu... -

Arif Hifzul :)

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Rilis Produk Baru, Bodypack Kampanyekan "Raise the City"

19 Februari 2018   17:38 Diperbarui: 19 Februari 2018   17:53 517
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Guna menyasar kaum millenials, tahun 2018 ini Bodypack kembali menambah Brand Ambassador nih. Jika tahun lalu Pop Punk, Rockets Rockers, maka tahun ini Bodypack juga menggaet Bottle Smoker dan Rock n Roll Mafia sebagai Brand Ambassadornya.

Sekadar kamu tahu nih, Bottle Smoker ini merupakan musisi Elektronik Indonsia asal Bandung, lho. Band ini menciptakan lagu-lagu dengan memodifikasi sendiri instrumen musiknya, dan konsep penciptaan musiknya. Serunya lagi, band ini juga suka menggunakan instrumen musik mainan seperti hand bell, melodika, glockenspiel handphone mainan, dan radio. Hihi seru ya.

Begitu juga Rock n Roll. Band yang juga berasal Bandung ini terbentuk sekitar tahun 2003, lho. Cukup lama ya. Mereka pertama kali merilis album berjudul RNRM dengan mengusung musik campuran antara elektronik, dance music dan avant pop.

Sejak berdiri tahun 1996, Bodypack terus berinovasi untuk memanjakan kaum urban dalam beragam aktivitasnya. Nah, jika tahun lalu, kita sudah mengenal Voyage 2.0. Tas backpack berukuran 46X30X14 cm dengan desain elegan dan kompartemen utama terdapat saku laptop 14", dan saku tablet 10" , berkas dan keperluan lainnya.

Di bagian depan tas terdapat 3 saku quick pocket yang luas, atas tengah dan bawah. Dibagian kiri tas terdapat saku jala dan penutup resleting. Penutup bagian atas terdiri dari penutup serut dan penutup dengan bahan denim.

Maka tahun ini, Bodypack juga hadir dengan penawaran produk-produk baru yang mampu mengakomodir kebutuhan kaum urban dengan ragam aktivitas. Model terbaru saat ini diberi nama Prodiger. Selain memiliki warna-warna cerah, bahan tasnya juga dibuat kokoh dan senyaman mungkin. Rilisnya Prodiger ini juga dibarengi dengan kampanye Raise The City. Kampanye ini dilakukan untuk  mengakomodir kebutuhan kaum urban yang bisa membuat kota lebih berkarakter.

So, pantengin terus ya produk-produk dari Bodypack. Salam Raise The City!!!

#stratosphere #bodypack #bags #urbancreative #raisethecity #rocknrollmafia #bottlesmoker #rocketrockers

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun