Mohon tunggu...
Arif
Arif Mohon Tunggu... Guru - Anak gaul

Hiduplah layaknya Bambu. Makin tinggi tapi tetap menunduk

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Menilik Perjalanan Tim Dinamit "Denmark" di Pentas Euro 2020

4 Juli 2021   10:34 Diperbarui: 4 Juli 2021   10:44 341
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bola. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Perhelatan salah satu ajang sepakbola terbesar di Benua Eropa yaitu EURO 2020 sekarang sudah memasuki babak semifinal.

Pergelaran 4 tahunan ini dari awal dimulai memberikan kejutan-kejutan besar diantaranya drama pembagian grup dimana ada salah satu grup yang disebut dengan grup neraka yang diisi oleh tim-tim besar seperti Jerman Perancis dan Portugal yang berada dalam satu grup yaitu grup F. 

Memasuki babak 16 besar perhelatan Euro diwarnai dengan ganas nya tim dari negara yang dianggap menjadi Tim Kuda hitam yang mampu mencegah dan menjegal kesebelasan dari negara-negara yang dipenuhi dengan pemain yang bertajuk Bintang.

Sebut saja Tim Prancis yang secara dramatis harus menyerah dari Timnas Swiss melalui Aduh penalti, Begitu juga dengan timnas Belanda yang harus mengakhiri perjalanan mereka pada perhelatan Euro 2020 ini yang takluk dari gencaran dan gempuran Timnas Republik Ceko.

Yang paling menarik untuk dibahas pada perhelatan Euro kali ini ini adalah lolosnya Timnas Denmark dengan julukan dinamit ke babak semifinal. Denmark Bukankah salah satu tim yang dijagokan untuk menjadi Kampiun Euro 2020 ini. 

Perjalanan Denmark Euro 2020 kali ini sungguh layak jadi cerita tersendiri. Denmark yang tergabung dalam grup B bersama dengan Finlandia, Belgia dan Rusia mampu lolos ke fase 16 besar.

Torehan prestasi dari tinmas Denmark ini begitu spesial, pasalnya skuad dengan julukan dinamit ini sempat terguncang dengan adanya insiden serangan jantung dari salah satu pemain andalan mereka yaitu Christian eriksen.

Eriksen merupakan salah satu ujung tombak Denmark dalam perhelatan Euro kali ini namun nasib kurang beruntung yang dialami oleh Ericssen memaksanya untuk pulang lebih dini

Pada pergelaran Euro kali ini. Sepanjang perjalanan babak penyisihan grup Denmark juga kalah di dua laga pertama, meski demikian dengan mentalitas yang tinggi Denmark membuktikan bahwa mereka bisa untuk terus melaju Euro 2020 ini.

Mereka mengamuk di laga ketiga dengan kemenangan 4-1 atas tamunya Finlandia. Torehan Timnas Denmark ini tentu terbilang istimewa Hal ini dikarenakan dari sejak awal mereka dihantam oleh berbagai masalah mental para pemain terganggu tapi bisa meraih kemenangan secara krusial.

Denmark Memulai babak 16 besar menjamu tim Wales yang diperkuat oleh salah satu pemain bintang yaitu Gareth Bale, pada laga ini Denmark berhasil menang dengan skor yang tak tanggung-tanggung 4-0, 4 gol ini masing-masing dicetak oleh kasper dolberg 2 gol, joakim dan juga gol dari Martin braithwaite. Dengan hasil meyakinkan ini Denmark berhak melaju kebab perempat final.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun