Mohon tunggu...
Aprialdy Syah Putra
Aprialdy Syah Putra Mohon Tunggu... Lainnya - sedang berusaha

jalani hidup dengan alur yang benar

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Arti dari Sumpah Pemuda dalam Kehidupan Penerus Bangsa

27 Oktober 2020   20:00 Diperbarui: 27 Oktober 2020   20:02 103
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Kami poetra dan poetri Indonesia, mengakoe bertoempah darah jang satoe, tanah Indonesia. Kedoea: Kami poetra dan poetri Indonesia mengakoe berbangsa jang satoe, bangsa Indonesia. Ketiga: Kami poetra dan poetri Indonesia mendjoendjoeng bahasa persatoean, bahasa Indonesia, itu merupakan isi dari sumpah pemuda yang telah di ikrarkan oleh pemuda pada tanggal 27-28 oktober 1928. 

apakah makna dari seumpah pemuda bagi penerus bangsa?., itulah petanyaan yang sampai sekarang masih diragukan jawabannya, dikarenakan masih ada sebagian pemuda yang mengindahkan isi sumpah pemuda tersebut. dengan melakukan perbuatan-perbuatan yang tidak mencerminkan makna sesungguhnya dari sumpah pemuda. 

sudah seharusnya para pemuda dan pemudi pemerus bangsa indonesia menerapkan dari isi sumpah pemuda, dari yang kita lihat saat ini begitu banyak pemuda dan pemudi indonesia yang terjerumusdalam pergaulan yang salah, dengan melakukan tindak kriminal, menggunakan NARKOTIKA untuk kesenangan, dan tindak kejahatan yang dilandasi nafsu dan amarah. seharusnya pemuda pemudi indonesia bisa memaknai setiap kalimat dari isi sunpah pemuda. perbuatan menyimpang yang lakukan tidak lepas dari pengaruh pergaulan mereka itu sendiri yang tidak menyeleksi dalam memilih lingkungan pergaulannya, dan juga karna kurangnya pengawasan dari orang tua.

satu satunya yang dapat mengubah bangsa indonesia yaitu adalah bangsa itu sendiri,jika mereka bisa menyikapi segala seuatu dengan baik maka negara indonesia bisa menjadi negara yang maju dan diakui oleh negara lain. negara indonesia begitu kaya dengan hasil alam yang berlimpah yang seharusnya memotivasi pemuda pemudi indonesia untuk menjadi lebik baik dengan memanfaat hasil alam untuk memajukan negara indonesia agar menjadi negara yang diakui oleh negara negara diseluruh dunia. jika tidak dimulai dari sekarang kapan lagi kita akan memulai, jika bukan kita siapa lagi yang akan memajukan negara indonesia.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun