Mohon tunggu...
Andri Willy
Andri Willy Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Life is everything

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Grab sebagai Aplikasi Transportasi Super

5 Desember 2019   20:10 Diperbarui: 5 Desember 2019   20:20 29
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Di era globalisasi seperti sekarang ini, Perkembangan teknologi dan informasi di era digital saat ini pun seolah tak pernah kehabisan inovasi. Berbagai penemuan dihadirkan untuk memudahkan kehidupan manusia. Mulai dari elektronik, infrastuktur, bahkan dunia transportasi.

Transportasi yang dulu kita kenal hanya ojek pangkalan dan mobil di terminal, sekarang mengalami perubahan yang drastis dengan hadirnya berbagai aplikasi online seperti gojek, uber, dan grab. Aplikasi-aplikasi ini sangat memudahkan manusia.

Bagaimana tidak, cukup dengan pencet-pencet handphone atau tablet, pengemudi gojek atau supir grab bisa tiba di depan rumah kita dan siap mengantar tanpa perlu kita menemuinya dipangkalan. Selain itu, penggunaan seragam khusus yang dilengkapi dengan data diri pengemudi membuat konsumen merasa aman ketika berpergian. 

Resiko akan tersesat pun lebih minim karena sudah dilengkapi dengan GPS. Tak ada tawar-menawar harga karena harga sudah tertera sesuai dengan jarak yang akan ditempuh. Konsumen sangat dimudahkan dari segi waktu, biaya dan kenyamanan.

#aplikasiuntuksemua Selain menjadi jenis transpertasi yang potensial di Asia Tenggara, Grab juga mulai melebarkan sayapnya ke negara lainnya. Amerika Serikat menjadi lahan baru bagi pengembangan bisnis grab setelah pada juni lalu Grab resmi beroperasi di 200 kota di negeri Paman Sam tersebut.

#selalubisa Grab mengikuti jejak uber yang baru saja meluncurkan layanan mobil otonomosnya di Amerika Serikat. Lewat layanan ini, pengguna Grab terpilih di Singapura dapat merasakan pengalaman berkendara dengan mobil otonomos di sekitar wilayah berat Negara tersebut.

Layanan ini sementara hanya di tujukan untuk pengguna di Singapura dan terbatas untuk wilayah tertentu saja. Dalam perjalanan yang di lakukan. Kolaborasi ini di harapkan dapat membantu pengguna di wilayah-wilayah pinggiran, sebab banyak pengemudi di singapura biasanya enggan menjemput atau mengantar ke wilayah tersebut.

Mengapa grab termasuk dalam aplikasi transportasi super? Karena dari aplikasi ini manusia dapat lebih mudah mendapatkan apa yang ia inginkan, seperti mengantarkannya dari tempat yang satu ke tempat lain, dapat mengantarkan makanan, barang hingga ketempat yang di tuju dengan aman dan tanpa repot repot pergi jauh ke toko tersebut. 

Grab juga ingin mengatasi masalah terbesar yang ada seperti ketimpangan akses, ketertinggalan infrastruktur, juga kesenjangan pendapat. Grab terus mendukung kemajuan asia tenggara. Seperti:

Mulai dari mitra pengemudi, merchant, agen, mitra pengiriman, hingga startup, kami menyediakan kesempatan dapatkan penghasilan berlipat dimana pun mereka berada.

Kami akan membuat layanan finansia yang melalui produk pinjaman dan layanan asuransi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun