Terpenjara...
Terkurung...
Terpasung dalam pikiran
Tak berkata-kata
Bisu dalam kebisingan
Sepi dalam keramaian
Diam terpaku tak berkutik
........................................
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI