Mohon tunggu...
Alfida Nur Dayyana
Alfida Nur Dayyana Mohon Tunggu... Wiraswasta - Untuk mendapatkan hal luar biasa, butuh ikhtiyar yang tak biasa pula

Mahasiswa IAIN JEMBER Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan Prodi PAI A1

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Filsafat Pendidikan Idealisme dan Tokoh Filsafat Pendidikan Idealisme

2 April 2020   15:09 Diperbarui: 2 April 2020   15:04 40
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

Assalamu'alaikum Wr.Wb
Dalam dunia filsafat pendidikan, tidak lepas dari yang namanya filsafat idealisme, apa sih filsafat idealism itu? Dan siapa saja tokoh-tokohnya? Yuk, langsung saja kita bahas ..

A. Pengertian Filsafat Idealisme
Aliran filsafat pendidikan idealisme ini lebih menggunakan ide kita sendiri dari pada orang lain, karna filsafat ini lebih kepada realitas, yang berarti lebih kepada kenyataan yang ada dengan menggunakan pikiran kita sendiri.
Aliran ini berperan penting dalam dunia pendidikan, karna dengan seseorang menggunakan pikiran dia dapat memecahkan masalah, membuat seseorang menjadi mandiri dan memiliki keterampilan dalam proses pendidikan.

B. Tokoh-Tokoh Filsafat Idealisme

1. Plato
Menurut plato, Sesuatu yang dipikirkan oleh akal dan berkaitan dengan ide atau gagasan yang terlintas didalam pikiran. Plato juga mengemukakan bahwa pengetahuan tidak bisa didapat menggunakan panca indra, karena kita hidup didunia nyata. Ilmu pengetahuan yang didapat oleh seseorang akan menghasilkan ide dan pengalaman, apabila seseorang sudah menemukan ide, dia akan tahu kemana tujuan dia sebenarnya. Panca indra tidak bersangkutan dengan filsafat idealisme, karna pendidikan bersifat kreatif.


2. David Hume
Tokoh dari eropa yang membawa aliran empirisme, David Hume. David menyatakan bahwa isi pengetahuan yang kita dapat itu tidak ada atau nihil.


3. Immanuel Kant
Immanuel menyatakan bahwa ilmu pengetahuan yang kita dapat tidak semua berasal dari pengalamn, karna pengalaman itu bukan milik kita melainkan waktu yang terus berputar, karna tidak semua pengalaman didapatkan oleh indra saja.


4. George W.F Hegel
Inti dari pemikiran hegel merupakan konsep "Geists", maksudnya adalah roh atau kekuatan. Ia berpendapat bahwa yang mutlak itu adalah roh, yang berhubungan dengan alam dan roh sendiri merupakan sebuah ide. Kata-kata bijak dari hegel yang popular yaitu "Semuanya yang real bersifat rasional dan semua yang rasional bersifat real" Maksudnya adalah bawa luasnya rasio sama dengan luasnya realitas dan realitas seluruhnya adalah pemikiran.

Sekian, Terimakasih dan semoga bermanfaat
Wassalamu'alaikum Wr.Wb.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun