Mohon tunggu...
Ade Adin Sahrudin
Ade Adin Sahrudin Mohon Tunggu... Novelis - mahasiswa

Public speaking

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Tips Berpidato yang Baik dan Benar

28 Desember 2022   13:40 Diperbarui: 28 Desember 2022   13:42 113
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pidato atau dalam bahasa arabnya Khitobah dan dalam bahasa Inggris Public Speaking merupakan strategi melatih seseorang agar mampu menyampaikan apa yang ingin disampaikan nya didepan umum.

Pidato menurut Emha Abdurrahman adalah sebuah kegiatan berbicara di depan umum. Pidato dilakukan untuk menyampaikan sebuah pendapat atau uraian.

Menurut Rusmadi (1992: 1) pidato adalah berbicara dihadapan orang banyak atau di depan umum dalam rangka menyampaikan suatu masalah untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Pidato itu dapat bersifat musyawarah, anjuran, penerangan, dan pendidikan.

Maka dari definisi pidato di atas dapat disimpulkan bahwa pidato merupakan gaya bicara atau cara seseorang (speaker) menyampaikan ujarannya kepada para pendengar, baik dengan jalan musyawarah, presentasi, pengumuman dan lain sebagainya.

Kita mengenal Almarhum ustadz Zainuddin MZ Da'i sejuta umat, ustad Jujun, ustad Abdul Somad, ustadz Adi Hidayat dan masih banyak lagi speaker yang berpengaruh dimasyarakat, dengan ciri khasnya masing-masing sehingga mudah dikenali masyarakat dan cara penyampaian nya yang berbeda-beda sehingga memberikan kesan yang menarik terhadap masyarakat untuk menyimaknya lebih dalam.

Hal ini tentu ada latihan agar mampu menyampaikan sebuah materi yang ingin disampaikan nya agar bisa diterima oleh hati para pendengarnya. Tidak dapat dipungkiri, orang yang mampu berbicara didepan umum tapi ia belum bisa diterima oleh pendengar nya dengan baik.

Dokpri
Dokpri
Maka disini akan dipaparkan beberapa tips agar sebuah pembicaraan yang kita sampaikan diterima oleh pendengar kita. Sebelum kita berpidato maka kita harus menyiapkan terlebih dahulu materi apa yang akan kita bahas dan materi itu tidak lebih dari tiga pembahasan yaitu, pembukaan, isi dan penutup.

1. Pembukaan

- Salam

"Assalamualaikum warohmatulloh wabarokatuh"

- Selingi pantun/humor/sholawat contohnya Daun salam, daun naga, yang jawab salam semoga masuk surga

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun